Harga Batu Mustika Mata Dewa, Harganya Bisa Mencapai 15 Jutaan
Batu Mustika Mata Dewa |
Kabar yang hebohnya, batu ini sudah ada yang menawarkan harganya dengan nilai sebesar 15 juta, namun sang pemilik batu tersebut enggan untuk menjualnya kepada siapapun. Namun saat ini batu tersebut makin hari semakin banyak ditemukan dibeberapa wilayah sehingga harga jualnya begitu turun drastis. Sesuai dengan namanya, mata dan dewa yakni mata ialah bagian tubuh dari panca indra kita, dan sedangkan dewa ialah sesosok mahluk ciptaan tuhan yang pilihan dengan dibekali kelebihan indera keenam. Jadi, memang benar jika batu tersebut adalah batu jembatan pembuka batin manusia.
Dunia Mistik
- Konon katanya, mahluk yang ada di dalam batu mustika ini bentuknya seperti laki-laki dengan bertubuh tinggi besar dan usianya kira-kira 3500 tahunan. Namun perawakannya layaknya seperti laki-laki yang usianya 40 tahun. Mahluk tersebut memakai baju patih kerajaan, akan tetapi mahluk tersebut seringkali menampakan wujud seperti ular naga emas. mahluk yang ada didalamnya itu bernama Raden Raka Lesmana.
Manfaat Dan Khasiat
- Batu ini sangat bertuah tinggi, sebab batu mustika yang ini bisa meningkatkan kemampuan, meningkatkan kesuksesan, meningkatkan daya konsentrasi, mampu memudahkan jalannya bisnis, bisa meningkatkan indra keenam, bisa membuka mata batin dan juga bisa memberikan sebuah kekuatan alam yang bakal anda pergunakan buat mendeteksi energi-energi yang ada di sekitar.
- Harga Batu Mustika Mata Dewa : Rp.15.000.000 (Asli) - Rp.3.150.000 (Replica)
- Harga Terbaru : Cek disini
Ciri-Ciri Khas Batu
- Banyak varian warnanya seperti merah, hitam dan ungu kegelapan
- Batu yang sering di buru ialah memiliki motif garis lurus ditengahnya, warnanya hitam
- Warna merah harganya standar
- Jika warnanya hitam dengan corak garis tengah harganya sangat mahal
Tips-Tips Perawatan
- Cukup oleskan minyak zaitun tiap hari
- Satu minggu sekali gosok dengan bambu biasa
- Jangan pernah cuci atau rendam batu ini
- Gunakan ring yang berbahan stainless
Demikian ulasan berita Batu Mustika Mata Dewa tersebut, semoga anda menyukainya dan semoga juga anda jadikan sebagai referensi serta semoga berguna untuk semua pengunjung. Terima kasih atas kunjungannya dan jangan bosan-bosannya buat datang kembali. Simak informasi terbaru Batu Mustika Tapak Jalak batu bertuah yang langka.